Barnabas Orno Terima Vaksin C19 Dosis Pertama
pada tanggal
06 Juli 2021
AMBON, LELEMUKU.COM - Wakil Gubernur Maluku Drs. Barnabas Nathaniel Orno mengikuti suntik vaksin Covid-19 bersama keluarga di RSUP. dr. J. Leimena, Selasa, (6/7/2021).
Baca Juga
Wagub mengimbau masyarakat, untuk sebaiknya mengikuti vaksinasi.
Apalagi, keberhasilan penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia (Maluku) sangat bergantung pada perilaku masyarakat dalam menerapkan protokol kesehatan (Prokes) di setiap rutinitas. Semua pihak harus disiplin menjalankan Prokes, agar dapat memutus rantai penularan di masyarakat.
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Lelemuku.com selain "" di Grup Telegram Lelemuku.com. Klik link https://t.me/lelemukucom kemudian join/bergabung. Pastikan Anda sudah menginstall aplikasi Telegram di ponsel.