Info Hoax Tentang Jokowi Copot Listyo Sigit Prabowo dari Jabatan Kapolri
pada tanggal
20 Maret 2023
JAKARTA SELATAN, LELEMUKU.COM - Beredar sebuah Video di Facebook dengan akun bernama Doa Ibu, yang mengunggah video dengan klaim Presiden Joko Widodo (Jokowi) mencopot Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Baca Juga
Faktanya dilansir dari turnbackhoax.id, gambar pada thumbnail video merupakan hasil manipulasi.gambar tersebut merupakan momen ketika Azis diperiksa di Gedung KPK, Jakarta, 25 September 2021.
Dalam video dengan judul Kapolri Sigit Dipecat Presiden tidak ditemukan informasi mengenai Presiden Joko Widodo mencopot Kapolri Listyo Sigit.
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Lelemuku.com selain "" di Grup Telegram Lelemuku.com. Klik link https://t.me/lelemukucom kemudian join/bergabung. Pastikan Anda sudah menginstall aplikasi Telegram di ponsel.